background

EKONOMI HINDU

EKONOMI HINDU

Akreditasi: Dalam Proses

No

Profil Lulusan

Deskripsi Profil Lulusan

1

Praktisi di bidang Keuangan dan Perbankan

Orang yang mampu mengaplikasikan ilmu ekonomi secara empiris di bidang keuangan dan perbankan

2

Perencana Pembangunan

Orang yang mampu melakukan suatu proses penyusunan tahapan-tahapan yang melibatkan berbagai unsur di dalamnya guna pemanfaatan dan pengalokasian sumber daya yang ada dalam rangka meningkatkan kesejahteraan sosial dalam suatu lingkungan, wilayah atau daerah dalam jangka waktu tertentu

3

Wirausahawan

Orang yang melakukan aktivitas wirausaha yang dicirikan dengan pandai atau berbakat mengenali produk baru, menentukan cara produksi baru, menyusun manajemen operasi untuk pengadaan produk baru, memasarkan, serta mengatur permodalan operasinya

Kurikulum

Belum ada kurikulum

Profil Prodi Lengkap

DOWNLOAD