Rangkaian kegiatan Hari Amal Bhakti (HAB) ke-76 Kementerian Agama RI, Rektor beserta seluruh Civitas Akademika IAHN Gde Pudja Mataram melaksanakan aksi bersih-bersih guna menjaga dan memelihara kelestarian, keindahan serta kebersihan lingkungan di Pura dan Pantai Batu Bolong Senggigi.
#iahngdepudjamataram
#habke-76
#kementerianagamari